Tindakan ekonomi rasional ditunjukkan oleh pernyataan…
- A. Penjual Es menggunakan pemanis buatan agar keuntungan yang diperoleh semakin besar
- B. Pak Untung menjual sawahnya untuk membeli mobil karena ingin seperti tetangganya
- C. Bu Yuni membeli sayur-sayuran di pasar karena harganya lebih murah daripada supermarket
- D. Jodi membeli mainan terbaru dengan menggunakan uang yang seharusnya untuk membayar SPP
Jawaban: C. Bu Yuni membeli sayur-sayuran di pasar karena harganya lebih murah daripada supermarket
Penjelasan: Jawaban selain C bukanlah tindakan ekonomi rasional. Namun, merupakan tindakan kecurangan / irasional.