Identifikasikan yang termasuk pengeluaran negara!
Jawaban: Jenis-jenis pengeluaran negara antara lain:
- Belanja Pemerintah Pusat
- Belanja pegawai
- Belanja barang
- Belanja modal
- Pembayaran bunga utang
- Subsidi
- Belanja hibah
- Bantuan sosial
- Belanja lainnya
- Belanja Daerah
- Dana Perimbangan
- Dana otonomi khusus dan penyesuaian